Brimob

Sosialisasi SMK Online di Mako Subden 2 Den A Pelopor

Tribratanews.jateng.polri.go.id, Kota Semarang – Untuk mendukung kinerja Polri yang lebih Profesional dalam melaksanakan tugasnya. Dalam hal ini juga Kepolisian Republik Indonesia membuat aplikasi SMK online, Aplikasi ini berfungsi untuk penilaian kinerja anggota Polri agar lebih profesional dalam tugas sehari-hari.

pada hari ini, Rabu (5/12/2018) di mako Subden 2 Detasemen A Pelopor mengadakan penyuluhan tentang Pengisian SMK Online. Dalam penyusunan kali setiap anggota mengisi data yang berkaitan dengan SMK Online, dan juga mengisi tentang kegiatan anggota yang dilaksanakan setiap hari.

“Dalam pengisian SMK Online kali ini setiap anggota di wajibkan mengisi data yang terdapat di aplikasi SMK Online dengan benar, agar tidak terjadi kesalahan data pada ke esokan harinya, ” ujar Bamin Subden 2 Den A Por Bripka Heri Prasetyo

PID Subden 2 Den A Por
Tekom Sat Brimobda Jateng

Berita Terkait