Featured

Antisipasi GK dan Putus mata rantai Covid 19 Polsek Bener laksanakan Patroli Malam.

Polres Purworejo -Tribratanews.jateng.polri.go.id | Mengantisipasi GK dan Putus mata rantai Covid 19, Hari Minggu tanggal 24 Oktober 2021 Pukul 22.00 wib s/d selesai anggota Polsek Bener Polres Purworejo di pimpin Kspk Polsek Bener Aipda Beni Irawan melaksanakan giat Patroli malam dan Sambang menghimbau kepada warga agar tetap disiplin mematuhi Prokes, dengan tujuan poskamling – poskamling dibeberapa desa diantaranya desa Kaliboto, desa Karangsari, desa Legetan dan desa Guntur Kec. Bener Kab. Purworejo.

Kapolres Purworejo Polda Jawa Tengah AKBP Fahrurozi S.I.K MM melalui Kapolsek Bener Iptu Setio Raharjo, S.H.,M.H. menghimbau kepada seluruh warga masyarakat guna Menjaga keamanan dan cegah merebaknya covid 19 untuk selalu Aktif melaksanakan Poskamling dan taat protokol kesehatan. Lakukan 5 M yaitu memakai masker, mencuci tangan, menjaga jarak, minimalisir bepergian dan menghindari kerumunan.

hmsrespwr

Berita Terkait