Polrestabes Semarang – Polda Jateng – tribratanews.jateng.polri.go.
Laki-laki sebaya dari Bandung itu mengaku bernama Roy Wijaya, laki Laki (54 tahun) domisili Kecamatan Paseh Kab. Bandung yang telah ditipu oleh temannya yang dijanjikan akan dipekerjakan di Jogja.
Datang ke Mapolsek Banyumanik dengan jalan kaki dari Terminal bayangan Sukun Banyumanik meminta bantuan kepada pihak Kepolisian dengan harapan hanya ingin pulang ke Bandung.
Iptu Tri menjelaskan “Selanjutnya piket Polsek Banyumanik menghubungi Petugas Pekerja Sosial Masyarakat (PSM) Kelurahan Srondol Wetan Ibu Ani Kurniani dan PSM kelurahan Banyumanik Ibu Kodri kemudian diantar ke Kantor Dinas Sosial Provinsi Jawa Tengah.” #PolisiBaik
Damar_STT