Polsek Gayamsari Wujudkan Kamtibmas Kondusif Pasca Lebaran Idul Fitri 1444 H

Polrestabes Semarang – tribratanews.jateng.polri.go.id |  Pasca hari raya idul Fitri 1444 H, Polsek Gayamsari Polrestabes Semarang melaksanakan Kegiatan Rutin Kepolisian Yang Ditingkatkan (KRYD).

Kapolsek Gayamsari Polrestabes Semarang Kompol Hengky Prasetyo SH., MH mengatakan KRYD akan dilaksanakan yang bertujuan antisipasi kerawanan pasca lebaran Idul Fitri 1444 H, Selasa (25/04/2023) 01.50 Wib.

Meski situasi keamanan dan ketertiban masyarakat diwilayah Kecamatan Gayamsari Kota Semarang relatif aman kondusif, namun Ia menandaskan tidak boleh underestimate dengan situasi yang ada.

“Kesiapsiagaan harus terus terjaga, jangan lengah. Untuk itu, saya sudah menginstruksikan Anggota Polsek Gayamsari Wujudkan Kamtibmas Kondusif Pasca Lebaran Idul Fitri 1444 H, Melalui KRYD

(Humas Polrestabes Semarang)
PID Polsek Gayamsari

Exit mobile version