Binmas

Sambangi Warga RT 2 RW 12 Kelurahan Wonodri, Aiptu I Yadi Yanto Koordinasi Kamtibmas

Polrestabes Semarang – Tribratanews.jateng.polri.go.id | Bhabinkamtibmas Kelurahan Wonodri Polsek Semarang Selatan Aiptu I yadi yanto sambang dan patroli dialogis wilayah binaan, Senin (06/02/2023).

Bhabinkamtibmas Kelurahan Wonodri Aiptu I yadi yanto sambang dan patroli dialogis wilayah binaan di Lingkungan RT 2 RW 12 Wonodri Kebondalem Semarang bertemu dengan Bapak Ridwan Samiji sekaligus memberikan himbauan untuk selalu sosialisasi protokol kesehatan sebagai instrumen dasar dalam mencegah penularan Covid-19, dan tetap waspada dengan situasi kamtibmas yang ada.

Kita terus menerus akan melakukan kegiatan patroli dan himbauan serta edukasi kepada warga untuk bersama-sama memutus rantai Covid-19 dengan cara sadar dan patuh protokol kesehatan dan 5M, untuk tetap memperhatikan keamanan lingkungan sekitar.

Sambang dan silaturahmi ini dalam rangka untuk mengajak masyarakat disiplin protokol kesehatan pencegahan Covid-19. Salah satunya tetap selalu memakai masker dan menghimbau kepada warga masyarakat untuk tetap menjalankan prokes dalam aktifitasnya.

Ikuti berita terkini dari Tribratanews Polda Jateng di Google News, klik di sini.

Berita Terkait